SuaraNusantara.com – Beredar kabar jika isi saldo rekening Brigadir J disebut mencapai hingga Rp. 99,99. Kabar itu beredar setelah diupload melalui akun youtube aktivis Irma Hutabarat.
Video memperlihat Irma berbincang dengan dengan Ketua LMR RI Glenn Tumbelaka. Dalam tayangan awal, diperlihatkan Surat Berita Acara Penghentian Sementara Transaksi rekening Brigadir J yang dikeluarkan oleh BNI.
Sementara itu, pihak PPATK menanggapi atas kabar nominal 1 triliun tersebut. Dikatakan jika nominal 1 triliun direkening Brigadir J bukan saldo melainkan jumlah maskimum untuk pembukuan rekening.
“Itu plafon tertinggi pembekuan. Praktik lazim di perbankan dan selalu menggunakan nilai tertinggi yang hampir mustahil,” kata Ivan saat dikonfirmasi.
Lebih lanjt kata Ivan bahwa setiap PPTAK memerinthkan pembekuan rekening seseorang nasabah. maka kata Ivan secara otomatis Bank akan dapt mengatur jumlah maksimum melalui sistem.
Sebelumnya beredar tentang penghentian sementara transaksi rekening Birgadir J yang dilakukan berdasarkan surat yagn dikeluarkan oleh pihak PPATK. Dalam surat itu, tertuang pembekuan rekening selama lima hari dan tertera nominal mencapai Rp 99,99 triliun.(Ifn)
Discussion about this post